Cara mengenal, Memahami, Mengetahui dan pengertian Tentang Aliran atau Genre Musik Blues

Hai sobat musisi semua, semoga terus bersemangat dalam belajar musiknya, karena musik adalah suatu seni yang sangat lekat bagi manusi. Salam hangat saya ucapkan buat sobat musisi semua semoga segala aktifitas, kegiatan, dan usahanya semakin lancar dan semakin maju terus. Dan tentunya Musik Is My Life OK.

Di pembahasan yang ke - 5 mengenai Jenis music ini, saya akan coba membahas mengenai aliran/genre music blues. Mendengar kata blues wow pastinya begitu greget dan gemes sekali ya, karena aliran ini sangat enjoy dan sangat nikmat untuk di dengarkan "itu menurut saya tidak tau kalau sobat semua sih wkwkwkwk"


APA MUSIC BLUES ITU ???

Blues, Blues, and Blues, , ,  jenis aliran ini sangat banyak di gemari dan banyak yang menanyakan apa sih music blues itu ??? Bagi sobat yang sangat pemula pasti hanya mengenal musik dengan aliran rock saja, dan tidak mengetahui aliran apa saja yang ada di musik itu salah satunya adalah musik blues.

Di sini saya tidak akan membahas mengenai sejarah atau lahirnya tentang musik blues, karena apabila saya menerangkan mengenai sejarah apapun itu berarti saya berbohong, karena saya belum di lahirkan pada saat membicarakan tentang sejarah itu benar tidak wkwkwkwkwk.

Musik dengan aliran blues itu menurut saya pribadi mempunyai lirik - lirik yang sangat interaktif dan enjoy "happy", dengan suatu paduan nada dan irama yang begitu nikmat untuk di nikmati. Music blues biasanya memiliki sound gitar OVER DRIVE dan tidak menggunakan suatu sound gitar DISTORSI. Memang ada sebagian band yang beraliran blues menggunakan distorsi, namun mereka menggunakan distorsi yang tipis dan lembut.

Ciri lain dari musik blues juga mempunyai perpaduan antara permainan bass dan drum, permainan drum yang simple tapi asyik dan di bantu dengan permainan bass yang sangat oke. Ketukan drum pada musik blues biasanya mempunyai sound seperti dig tak dig dig tak dig dig, ituadalah sound yang umum di mainkan oleh drummer music blues.

Apabila sobat musisi semua masih bingung dan kurang mengerti bagaimana music blues itu, saya mereferensikan coba dengarkan lagu - lagu dari gugun blues shelter. Mas gugun sangat lekat sekali dengan aliran blues nya dan lagu - lagunya menurut saya sangat bagus.

Nah itu saja pembahasan dari saya, semoga bisa bermanfaat bagi sobat musisi semua. Apabila sobat musisi belum mengerti mengenai Aliran Music Rock, Silahkan klik tulisan yang berwarna biru ini.

Jangan lupa tinggalkan KOMENTARNYA ya, , , !!!
Jangan lupa juga di SHARE biar saling berbagi ilmu kepada musisi yang lainya, , , !!!

0 Response to "Cara mengenal, Memahami, Mengetahui dan pengertian Tentang Aliran atau Genre Musik Blues"

Post a Comment