Cara Menggunakan Teknik Suara Hidung Pada Vocal

Hai sobat vocalis semua, bagaimana kabarnya??? Semoga selalu sehat ya sob, dan semoga saja semakin jago dalam mengolah vocalnya. Salam hangat dan dalam sejahtera dari saya buat sobat vocalis semua, mudah - mudahan segala kegiatan dan segala aktifitas sobat semua selalu sukses dan semakin maju tanpa ada penghalang.

Di pembahasan yang ke 6 mengenai vocal ini, saya akan mencoba membahas mengenai teknik suara hidung pada vocal. Karena saya perhatikan hanya sedikit yang mempostingkan mengenai suara hidung, yang sebenarnya itu ada di dalam sebuah teknik pada vocalis.


 BAGAIMANA TEKNIK SUARA HIDUNG ITU ???

Banyak yang tidak mengetaui dan tidak mengenal apa suara hidung itu, memang benar teknik suara untuk vocal secara umum itu adalah Suara Perut, suara dada dan suara diafragma. Tapi menurut saya ada banyak teknik vocal lainya yang tidak banya di perbincangkan yaitu Suara Kepala, suara hidung dan lainya.

Bisa di bilang suara hidung itu sangat penting dan sangat di perlukan bagi seorang vocalis, karena banyak yang tidak bisa menguasai semua teknik vocal. perlu di ketahui buat sobat vocalis semua, menurut saya bagian yang paling susahh di band itu bukanlah drummer, gitaris, atau bass, tapi menurut saya vocalis adalah  jabatan yang sangat sulit dan sangat berat untuk di sandang.

Bagi personil lain yang bukan vocalis, mereka bisa mempelajari teknik - teknik bermain dengan menggunakan kepekaan, dan mudah di cerna asalkan mereka bisa berlatih sesering mungkin. Sedangkan bagi vocalis kita harus benar - benar menjaga segala yang berhubungan dengan suara, dan cara pembelajaranya pun sangat berat karena berhubungan dengan nafas. Kenapa seorang vocalis bisa di bilang sebagai ujung tombak band??? karena 80% karekteristik sebuah band ada pada sebuah vocalis.

Mendengar kata teknik suara hidung sedikit mengalami kebingungan, karena ini tidak sering di bahas oleh banyak orang. Jadi begini sob, teknik suara hidung itu adalah teknik untuk membatu suara tinggi, jadi tanpa adanya teknik suara hidung suara tinggi sobat tidak akan bisa dilakukan. 

Kalau masih bigung saya kasih contoh yang mungkin bisa di serap oleh sobat semua. Coba perhatikan di setiap pementasan atau konser live Noah Band dan Agnes Monica (Agnes MO), di situ mereka sering sekali menggunakan teknik suara hidung. Dan jangan asal lihat dan menontos saja ketika mereka bernyanyi, coba perhatikan secara detail dan secara rinci bagaimana ketika mereka mengambil nafas dan lainya, pasti sobat mengerti karena teknik suara hidung sering di pakai oleh mereka berdua.

Demikian pembahasan dari saya buat sobat vocalis semua, semoga bisa bermanfaat dan bisa menjadikan ilmu baru bagi sobat semua. 

Jangan lupa tinggalkan KOMENTYARNYA ya, , , !!!
Jangan lupa juga di SHARE biar kita bisa saling berbagi ilmukepada sobat vocalis yang lainya , , , !!!

4 Responses to "Cara Menggunakan Teknik Suara Hidung Pada Vocal"

  1. Gan... suara hidung ngga kaluar, bgmna caranya ya?

    ReplyDelete
  2. Gan... suara hidung ngga kaluar, bgmna caranya ya?

    ReplyDelete
  3. Yakin gan tanpa teknik suara hidung ga akan bisa sampe nada tinggi?

    ReplyDelete